
TUJUAN PELATIHAN MANAJEMEN BIAYA
Tujuan pelatihan manajemen biaya antara lain:
- Pemahaman mendalam tentang konsep dan teknik manajemen biaya yang efektif.
- Mengoptimalkan pengeluaran dalam berbagai aspek bisnis.
- Mengajarkan cara menganalisis biaya dan pendapatan untuk membuat keputusan strategis
- Memahami manajemen biaya, perusahaan dapat mencapai efisiensi operasional, mengurangi pemborosan.
MATERI PELATIHAN MANAJEMEN BIAYA
- Pengenalan Manajemen Biaya:
- Definisi dan konsep dasar manajemen biaya
- Peran dan pentingnya manajemen biaya dalam organisasi
- Jenis-jenis Biaya:
- Biaya tetap dan biaya variabel
- Biaya langsung dan biaya tidak langsung
- Biaya produksi dan biaya non-produksi
- Metode Penetapan Harga dan Konsep Margin:
- Pendekatan penetapan harga berdasarkan biaya
- Konsep margin keuntungan dan margin kontribusi
- Analisis Biaya-Volume-Laba (Break-even Analysis):
- Titik impas (break-even point) dan analisis margin keselamatan
- Hubungan antara volume penjualan, biaya tetap, dan biaya variabel
- Penganggaran dan Kontrol Biaya:
- Penyusunan anggaran operasional dan anggaran modal
- Pemantauan dan evaluasi anggaran
- Teknik pengendalian biaya
- Analisis Varians:
- Analisis varians biaya aktual vs. biaya standar
- Penyebab penyimpangan biaya
- Pengambilan Keputusan Berbasis Biaya:
- Analisis biaya-manfaat (cost-benefit analysis)
- Evaluasi proyek investasi dengan metode NPV, IRR, Payback Period, dll.
- Manajemen Biaya Aktivitas:
- Pengenalan Activity-Based Costing (ABC)
- Pengukuran biaya berdasarkan aktivitas
- Pengelolaan Inventaris dan Persediaan:
- Pengendalian persediaan untuk mengurangi biaya penyimpanan
- Metode EOQ (Economic Order Quantity) dan JIT (Just-In-Time)
- Analisis Biaya Kualitas:
- Biaya kualitas dan kerugian akibat cacat
- Pengenalan Six Sigma dan Lean Management dalam manajemen biaya
- Etika dalam Manajemen Biaya:
- Pertimbangan etika dalam pengambilan keputusan biaya
- Tanggung jawab sosial perusahaan terkait manajemen biaya
- Studi Kasus dan Latihan:
- Penerapan konsep-konsep manajemen biaya dalam studi kasus nyata
- Latihan perhitungan biaya, analisis varians, dan pengambilan keputusan
Materi-materi ini akan membekali peserta pelatihan dengan pemahaman mendalam tentang bagaimana mengelola biaya dengan efektif dan efisien dalam lingkungan bisnis yang beragam.
PESERTA PELATIHAN MANAJEMEN BIAYA
- Manajer dan Eksekutif Tingkat Menengah dan Atas
- Manajer Keuangan
- Tim Manajemen Proyek
- Tim Penjualan dan Pemasaran
- Staf Akuntansi dan Keuangan
- Pemilik Usaha Kecil dan Menengah
- Analisis Bisnis dan Konsultan
- Mahasiswa Bisnis dan Keuangan
Pelatihan manajemen biaya dapat memberikan manfaat luas bagi individu-individu ini, membantu mereka mengambil keputusan yang lebih bijak dalam pengelolaan finansial dan operasional.
INSTRUKTUR PELATIHAN MANAJEMEN BIAYA
Instruktur yang mengajar pelatihan ini adalah instruktur yang berkompeten di bidangnya dengan baik, datang dari kalangan akademisi maupun praktisi.
JADWAL TRAINING 2023
18-19 Januari 2023
22-23 Februari 2023
15-16 Maret 2023
19-20 April 2023
23-24 Mei 2023
14-15 Juni 2023
12-13 Juli 2023
23-24 Agustus 2023
13 – 14 September 2023
11-12 Oktober 2023
8 – 9 November 2023
29-30 November 2023
13-14 Desember 2023
Lokasi Pelatihan :
- Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Golden Flower (6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
Investasi pelatihan tahun 2023 ini :
Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas Pelatihan di Diorama untuk Paket Group (Minimal 2 orang peserta dari perusahaan yang sama):
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
- FREE Transportasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.